SELAMAT DATANG DI BLOG SMK HASAN KAFRAWI

Rabu, 23 Desember 2009

Palang Merah Remaja (PMR)

Palang merah remaja adalah organisasi pelajara yang mempunyai tugas dan tanggung jawab untuk melakukan pelayanan kesehatan dan medis terhadap para korban atau pasien yang membutuhkan pertolongan, baik lingkungan internal sekolah maupun masyarakat skitarnya.
Dalam pelaksanaannya Palang Merah Remaja mempnunyai target capaian dan standar kopentensinya sebagai berikut :
1. Siswa memilki kepedulian dan jiwa sosial human resoses dalam mencapai Mabadi Khoiro Ummah.
2. Siswa memilki kemampua dalam perawatan keluarga sesuai dengan ajarana agama menurut kode etik kesehatan dan kesuaian dengan psikologi anak sesuai dengan prinsip keseimbangan
3. Siswa memilki kemampuan untuk melakukan pertolongan pertama
4. Siswa memilki keahlian salah satu bidang olah raga sebagai sebuah bentuk ketanggakasan maupun olah mental spiritual melalui meditasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar